Thursday, May 2, 2013

BEGITU BESAR KASIH ALLAH

Begitu besar kasih Allah pada kita
diberkatilah anak cucu kita di mana-mana
Tuhan mengubah miskin dan menjadikan kaya
dia merendahkan dan meninggikan juga

Reff:
Berbahagialah bagi orang yang percaya
anak cucunya pasti tidak akan meminta-minta
kar’na Allah menggenapi firman-Nya
tiada yang mustahil bagi orang percaya

Related Posts

  • BELALAI GAJAHBelalai gajah yang panjangSayap burung daraIkan di laut berenangTuhan penciptanya…
  • BAGI ALLAH YANG MULIABagi Allah yang muliaYang bertahta di kerajaan surgaBagi Anak Domba Yesus Kristus TuhanEngkau layak disembahMari datang …
  • BAGI ALLAHKeselamatan dari AllahYang duduk di atas takhtaDan Anak DombaKemuliaan hikmat syukurHormat kuasa kekuatanBagi Allah sela…
  • BAGAIKAN RUSA HAUSBagaikan rusa hausJiwaku mendambakanMuSabdaMu kuatkanlah hati kamiKupercaya kepadaMu 2xKudengar suaraMuMengundang kami b…
  • BAGAIKAN TANAH KERINGBagaikan tanah keringYang merindukan airDemikianlah jiwakuHaus akan EngkauKurindu selaluHadirMu di hidupkuMemulihkan jiw…

0 comments:

Post a Comment