Monday, January 9, 2017

Lirik Lagu Perpisahan Rita Sugiarto

Lirik Lagu Perpisahan Rita Sugiarto

 Perpisahan Rita Sugiarto

Lirik Lagu Perpisahan Rita Sugiarto

Janganlah Kau Tangisi Perpisahan Ini
Tak Guna Kau Sesali Yang Telah Terjadi
Walaupun Aku Masih Ingin Bersamamu
Tapi Takdir Membuat Diri Kita Berpisah

Tak Pernah Kubayangkan Begini Jadinya
Impian Bahagia Kini Hancur Sudah
Hari Yang Kulewati Hampa Tak Terasa
Burung-Burung Tak Lagi Menari Dan Bernyanyi

Cintaku Padamu Bagai Bunga Surga
Yang Tak Mungkin Layu Mekar Selamanya


Related Posts

  • Lirik Lagu Dosa Kau Anggap Madu Rere AmoraLirik Lagu Dosa Kau Anggap Madu Lirik Lagu Dosa Kau Anggap Madupercuma saja kusayang-sayangkalau akhirnya ku diting…
  • Lirik Lagu Cinta Terlarang Via VallenLirik Lagu Cinta Terlarang Via Vallen Lirik Lagu Cinta Terlarang Via Vallenwalau kau milik kekasihmuaku juga milik …
  • Lirik Lagu Bawang MerahLirik Lagu Bawang Merah   Lirik Lagu Bawang MerahSering kutanyakan tentang perkawinanNamun sampai kini ta…
  • Lirik Badai BiruLirik Badai Biru Lirik Badai BiruBagai bunga layu di tangkainyaHingga jatuh tiada yang sudi memandangnyaBiru langit…
  • Lirik Lagu Beda UsiaLirik Lagu Beda Usia  Lirik Lagu Beda Usiatulus hati inimenerimamuwalaupunapa adanyaakan ku buktikankesetiaank…

0 comments:

Post a Comment